-
10 Tempat Wisata di Geopark Ciletuh, Surga Bagi Para Petualang
Geopark Ciletuh merupakan salah satu UNESCO Global Geopark yang berlokasi di Sukabumi, Jawa Barat. Kawasan seluas 128 hektare ini menyimpan sejumlah tempat wisata alam yang menarik. Mulai dari pantai, air…
by Putri BaligeNov 7 No comments -
Tips Travelling Ramah Lingkungan dari Nadine Chandrawinata
Nadine Chandrawinata berbagi tips travelling lebih ramah lingkungan. Saat jalan-jalan, wisatawan kerap membawa peralatan sekali pakai untuk meringankan barang bawaan. Contoh sendok plastik, botol minum plastik, sampo dan sabun kemasan kecil, dan lain…
by Putri BaligeNov 4 No comments -
Ayo Naik Kapal Aceh Hebat untuk Wisata ke Sabang, Ujung Barat Indonesia
Sabang di Provinsi Aceh adalah wilayah paling barat Indonesia. Untuk sampai ke sana, wisatawan bisa naik kapal Aceh Hebat. Untuk diketahui, ada tiga jenis kapal Aceh Hebat dengan rute yang berbeda.…
by NusavartaNov 3 No comments -
Desa Wisata Swandarek, Raja Ampat, Ada Sambutan Hangat dari Elis dan Pasukannya
“Sa, antar om ke kios ya (saya antar om ke kios ya),” ujar Elis ramah. “Oh boleh,” saya menanggapinya. Lalu lima bocah berarak mengikuti saya menuju warung. Kami berkenalan. Elis…
by NusavartaNov 2 No comments -
Ada Bakauheni Harbor City Tahun Depan, Destinasi Wisata Baru di Lampung Selatan
Kawasan Lampung Selatan bakal memiliki destinasi wisata baru lagi pada tahun depan. Tak hanya Museum Menara Siger, Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menargetkan pembangunan kawasan Bakauheni Harbour City mulai…
by NusavartaNov 1 No comments -
5 Tempat Wisata di Malinau Kalimantan Utara yang Indah dan Memesona
Malinau merupakan salah satu nama kota di Provinsi Kalimantan Utara. Memang namanya tidak terlalu familiar seperti Kota Balikpapan ataupun Samarinda. Namun, siapa sangka kota yang tergolong punya kepadatan penduduk sangat…
by NusavartaOct 31 No comments -
5 Tempat Wisata Seru di Kotawaringin Barat Kalteng, Memanjakan Mata!
Kotawaringin Barat yang terletak Provinsi Kalimantan Tengah memiliki panorama alam menakjubkan. Tak hanya menjadi favorit wisatawan lokal, namun juga wisatawan mancanegara. Selain keindahan alam, nuansa Indonesia yang khas juga terasa…
by NusavartaOct 30 No comments -
5 Museum Galeri Seni Instagrammable di Jakarta, Karyanya Keren!
Instagram adalah aplikasi yang banyak digunakan terutama di kalangan milennial. Foto-foto yang diunggah juga biasanya hasil dari usaha memotret di tempat atau angle yang bagus. Sekarang ini, tempat instagrammable ada banyak jenisnya…
by NusavartaOct 29 No comments -
5 Homestay Unik di Yogyakarta, Bertema Bohochic hingga Tropical
Sebelum pergi liburan, kita perlu membuat rencana perjalanan dan menentukan akomodasi yang akan digunakan. Selain itu, memilih penginapan yang nyaman dan sesuai dengan kebutuhan juga penting untuk dilakukan. Bagi yang…
by NusavartaOct 28 No comments -
5 Kota Tersepi di Indonesia, Cocok untuk Tempat Menenangkan Diri
Bagi beberapa orang berwisata adalah cara mereka untuk melepaskan stres dan mencari ketenangan, apalagi mereka yang tinggal di kota-kota yang penuh dengan gedung tinggi. Walaupun dipenuhi mall dan berbagai tempat…
by NusavartaOct 26 No comments -
7 Tempat Wisata di Medan yang Mengagumkan
Sebagai ibu kota, Medan merupakan pusat pemerintahan Provinsi Sumatera Utara. Secara administratif, Kota Medan dibagi menjadi 21 kecamatan dengan luas total sekitar 26.510 Ha berdasarkan data Direktorat Jenderal Cipta Karya. Sebagian…
by NusavartaOct 20 No comments -
5 Wisata Kawah Terindah di Pulau Jawa, Wajib Masuk Bucket-List
Pulau Jawa sejak dulu memang terkenal memiliki banyak destinasi wisata alam yang menarik untuk dikunjungi. Di antara sekian destinasi yang ada, kawah menjadi salah satu spot yang menawarkan keindahan. Seketika bikin mata terpukau.…
by NusavartaOct 19 No comments